Pengertian Zakat Dalam Islam
Zakat merupakan kewajiban bagi setiap muslim yang telah memenuhi syarat-syarat wajib zakat untuk membayarkannya kepada yang berhak menerimanya. Lalu bagaimana pengertian zakat dalam Islam? Berikut pengertian zakat secara Egimologi (bahasa) dan Terminologi (Istilah). Pengertian zakat secara Etimologi Zakat menurut etimologi diambil dari kata az-zaka’u yang berarti an-nama’, at-tahara az-ziyadah dan al-barakah yaitu tumbuh atau berkembang, […]
Pembahasan Fiqih Zakat Perdagangan dan Perhitungan Kasusnya
Diantara harta yang harus dizakati adalah harta perdagangan, maka dalam tulisan ini kami akan paparkan beberapa hukum seputar zakat perdagangan. Definisi Zakat Perdagangan Barang dagangan – yang dimaksudkan dalam pembahasan Definisi Zakat Perdagangan ini – atau ‘urudhut tijarah adalah sesuatu yang disiapkan oleh seorang muslim untuk diperdagangkan dari jenis apapun selain emas dan perak untuk […]
Pembahasan Nisab Zakat
Zakat Mall (zakat harta benda) Zakat mall merupakan bagian dari harta kekayaan seseorang ( juga badan hukum ) yang wajib di keluarkan untuk golongan tertentu, setelah di miliki dalam jangka waktu tertentu, dan jumlah minimal tertentu. Dalam Undang Undang Nomor 23 Tahun 2011 tentang Pengelolaan Zakat. Pada pasal 4 ayat 2 menyebutkan bahwa harta yang […]